Contoh kasus:
Pastikan Anda sudah mempunyai rekening di bank dengan fasilitas ATM. Pergi ke mesin ATM sesuai dengan rekening yang Anda punya. Siapkan kartu ATM dan masukkan ke dalam mesin ATM (pada lubang kartu) ─ pastikan tidak terbalik atau lihat gambar pada mesin ATM tersebut. Pada layar mesin ATM pilih bahasa yang akan digunakan dengan menekan tombol disampingnya. Masukkan PIN ATM Anda dengan benar, karena Anda hanya mendapat kesempatan 3x kesalahan memasukkan PIN ATM. Setelah 3x melakukan kesalahan, maka ATM akan diblokir sementara dan segera laporkan ke kantor bank Anda. Pilih nominal uang yang akan diambil, biasanya tersedia mulai nominal Rp 100.000, Rp 250.000, Rp 500.000, Rp 1.000.000, dan lainnya. Pastikan saldo yang ada di dalam rekening tercukupi. Setelah Anda memilih nominal uangnya, maka mesin ATM akan mulai bekerja mengeluarkan uang sesuai nominal yang dipilih. Silahkan ambil uang Anda pada mesin ATM. Kembali ke layar mesin ATM, maka akan muncul pilih menu apakah Anda akan melakukan transaksi kembali atau tidak, jika tidak maka segera ambil kartu ATM Anda dengan segera.
Algorithm Design:Flowchart
Kamis, 12 April 2012
Flowchart Alpro(Pengambilan uang di ATM!)
Keterangan: Gambar hanya bisa di tampilkan sebagian, untuk lebih lanjutnya
silahkan DOWNLOAD HERE: RAPTOR ATM
0 komentar:
Posting Komentar